Kamis, 17 Mei 2012

HiLo Green Ambassador 2012 Male Semifinalists : The Hot Faves

Setelah proses audisi di 6 kota besar di Indonesia, akhirnya HiLo Green Ambassador 2012 telah berhasil mengumpulkan sejumlah semifinalis yang siap bersaing memperebutkan tiket menjadi Grand Finalist. Dengan segala kelebihan dan kualitas yang mereka miliki, mereka siap menjadi generasi inspirator baru untuk mengajak kita semua lebih peduli pada lingkungan hidup. Dan tidak lama lagi, kita akan segera mengetahui siapa saja diantara mereka yang beruntung lolos ke babak Grand Final.


Dari puluhan semifinalis tahun ini, IP sendiri memiliki 12 nama semifinalis pria yang IP favoritkan untuk lolos ke Grand Final tahun ini. Secara acak, 12 semifinal pria tersebut adalah :

Azza Prima
Jakarta

Eky Cahya
Yogyakarta

 Handy
Bandung

 Arafat Al Hally
Yogyakarta

 Febri Ditiarra
Bandung

 Aldo Adela
Surabaya

 Tulus Angga
Yogyakarta

 Chalton Ciptadi
Jakarta

Yoga Dwi
Bandung

 Teguh Bobi
Jakarta

 Ahmad Fauzan
Bandung
 Yudhistira Sondakh
Manado


Tentunya pendapat IP ini bisa jadi sangat berbeda dengan teman-teman yang lain atau bahkan dengan dewan juri yang menentukan hasil akhir kompetisi ini. Anyway, good luck to all candidates ... dan siapapun nantinya yang lolos sebagai penerima Grand Finalist, IP percaya pastinya merupakan pilihan terbaik dari dewan juri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar