Rabu, 04 Januari 2012

10 Kontestan LOTY 2011 Favorit IP

Setiap tahun mungkin ada ribuan pria Indonesia yang mencoba mengikuti kompetisi L-Men of The Year. Tapi seperti semua kompetisi yang lain, hanya sebagian kecil dari mereka yang akan lolos ke Grand Final setiap tahunnya. Untuk menyambut datangnya LOTY 2012 kali ini IP mengenang kembali edisi tahun lalu dan diantara para kontestan yang belum beruntung di LOTY 2011 yang lalu ada beberapa kontestan yang merupakan favorit IP, dan IP harap akan mendapatkan kesempatan mereka untuk lolos ke Grand Final tahun ini. Secara acak, inilah daftar kontestan LOTY 2011 favorit IP :

Jeremiah Lakhwani

Akbar Kurniawan

Andy Pranata

Andy Fransiscus

Ahmad Adhi Rahman

Vicky Suhartono

David Gusti Ngurah Putra

Hans Hosman

Gilbert Pangalila

Diaz Harto Adiperwira


Kunjungi Website L Men
Bersiaplah untuk Audisi 2011
www.l-men.com

Jangan Lupa Visit
Fan Page Indonesian Pageants
http://www.facebook.com/indonesianpageants

1 komentar:

  1. david and hans really have the most comercial face and international appeal. how tall are they?

    BalasHapus